Jakarta (India News Desk) — Pondok Indah Golf Course kembali menjadi saksi perhelatan akbar India–Indonesia Golf Cup 2025, sebuah turnamen yang tidak hanya menonjolkan sportivitas, tetapi juga memperkuat ikatan persahabatan dan diplomasi antara kedua bangsa. Memasuki tahun ketiganya, turnamen ini berhasil menarik 144 pegolf dari Indonesia, komunitas diaspora India, serta beberapa negara lain, dengan dukungan lebih dari 40 sponsor.

Kamu mungkin juga menyukainya
Tidak ada komentar
Tidak ada komentar